Info Astronomy — Apa yang terjadi jika planet-planet di tata surya, terutama planet-planet gas raksasanya, berada pada jarak yang sama dengan jarak Bumi-Bulan (300.500 km)?
Pasti akan sangat mengerikan. Bisa dibilang mengerikan karena besarnya planet-planet itu seperti tepat berada di atas kepala kita. Dalam video yang diunggah ke situs bagi-pakai video YouTube, ada video tentang apa yang akan manusia amati di langit jika planet-planet di tata surya berada pada jarak Bumi-Bulan (atau yang sama dengan jarak Bulan).
Penasaran dengan videonya? Klik di sini. [riza]